Tata Cara Puasa Asyuro

TATA CARA PUASA ASYURO

Dari Abu Hurairah ra,Rasulullah SAW bersabda “setiap amalan kebaikan dari anak Adam akan dilipatgandakan menjadi 10 hingga 700 kali lipat dari kebaikan yang semisal,Allah ‘Azza Wa Jalla berfirman (yang artinya) “Kecuali Puasa,amalan tersebut untuk-Ku dan Aku sendiri yang akan membalasnyakarena dia telah meninggalkan Syahwat dan Makanannya demi Aku” (HR. Muslim 1151)


Dari hadist diatas dapat dilihat bahwa puasa memiliki banyak keutamaan bagi para pelakunya. Karena puasa adalah hubungan ibadah langsung Hamba dengan Tuhannya. Karena amalan puasa diperuntukan hanya Untuk Allah bukan untuk dirinya sendiri. Keutamaan lain berpuasa adalah Disediakan Pintu khusus di surge unutuk para Ahli Puasa bernama pintu Ar Rayyan
ada salah satu puasa sunnah yang sangat dinantikan Nabi SAW yaitu Puasa Asyuro, “Aku tidak melihat Nabi begitu antusias berpuasa pada suatu hari yang diharapkan keutamaannya dibanding hari-hari lain selain hari ini, yaitu hari Asyuro, dan bulan ini, yaitu bulan Ramadhan.” begitulah Shahabat Ibnu Abbas ra menggambarkan betapa antusianya Nabi SAW dalam menjalankan Puasa Asyuro. Lalu tahukah kamu kawan Besok tanggal 22 Oktober bertepatan dengan 9 Muharam kita akan memulai rangkaian Puasa Sunnah Asyuro yaitu tanggal 9-10 Muharam atau 10-11 Muharam atau 9,10,11 Muharam atau 10 Muharam saja,lho? Kok beda tanggalnya? Ternyata secara garis besar ada 4 cara berpuasa Muharam yaitu:
PUAS ASURO TATA CARA PUASA ASYURO


1.Puasa tanggal 9,10,11 Muharam
cara berpuasa yang ini adalah yang paling Afdhol,yaitu berpuasa tanggal 9,10,dan 11 Muharam.
hal ini berdasarkan hadits  "Selisihilah orang yahudi dan berpuasalah sehari sebelum dan setelahnya (tanggal 9,10,dan 11).",hal ini karena orang Yahudi juga berpuasa di Hari Asyuro yaitu tanggal 10 Muharam. jadi supaya berbeda dengan orang Yahudi kita ditutun untuk berpuasa sebelum dan sesudah tanggal 10 pula. cara ini juga dilakukan untuk kehati-hatian untuk mensiasati kalau-kalau penghitungan tangal 10 Muharam keliru.



2.Berpuasa tanggal 9 dan 10 Muharam
Ini berdasarkan Hadist yang menyatakan Rasulullah berpuasa pada hari Asyura dan memerintahkan berpuasa. Para shahabat berkata:"Ya Rasulullah, sesungguhnya hari itu (10 Muharam)  diagungkan oleh Yahudi." Beliau bersabda:"Di tahun depan insya Allah kita akan berpuasa pada tanggal 9 Muharram.", tetapi sebelum datang tahun depan Rasulullah telah wafat." (HR Muslim 2/798) 
3.Berpuasa Tanggal 9 dan 10 Muharam,atau tanggal 10 dan 11 Muharam

4.Berpuasa Tanggal 10 Muharam saja

sedangkan niat puas asyuro,sebenarnya Niat tidak perlu di lafalkan/diucapkan karena Niat itu didalam hati,namun bagi yang mau melafakannya niatnya adalah sebagai berikut:
tata cara puas asyuro TATA CARA PUAASA ASYURO
 AYO BESOK PUASA YAAA....


EmoticonEmoticon